JagoKerja.com – PT. Alam Sutera Realty Tbk (“the Company”) is an integrated property developer company that prioritize innovation to fulfill a quality living. The business activities are focused on the development as well as management of residential areas, commercial districts; and also shopping centers, recreational and hotel areas (integrated area development).
Deskripsi Pekerjaan :
- MELAKUKAN PENGECEKAN, PERAWATAN, DAN PERBAIKAN ALAT-ALAT LISTRIK (PANEL LISTRIK, LAMPU, DLL) SECARA BERKALA AGAR BERFUNGSI SECARA OPTIMAL
- MELAKUKAN PERAWATAN DAN PERBAIKAN RINGAN ATAS UNIT AIR CONDITIONER (AC) AGAR TETAP BEKERJA SECARA OPTIMAL
- MELAKUKAN PERAWATAN DAN PERBAIKAN KELAYAKAN GEDUNG TERMASUK ASPEK-ASPEK SIPIL DALAM GEDUNG
Kualifikasi:
- PENDIDIKAN MINIMAL SMK / D3 ELEKTRIKAL / MEKANIKAL / SIPIL
- BERPENGALAMAN MINIMAL 1 TAHUN MENANGANI MEP, MENCAKUP INSTALASI LISTRIK, AC, GENSET, CHILLER, DSB
- BERSEDIA DITEMPATKAN DI ALAM SUTERA, TANGERANG
- MAU BEKERJA KERAS, CEPAT BELAJAR DAN BERADAPTASI
- BERSEDIA BEKERJA SECARA SHIFT
Keterangan & Catatan
Batas Akhir:
Tidak Ditentukan
Jenjang:
SMA/SMK/D3
Waktu Kerja:
Full Time
Sumber Lowongan:
Klik Disini
Website Resmi:
Kunjungi Instagram Kami :
@lokerjakarta.info1, @lokerlampung.info_, @loker.tanggerang.info_