Field Account Consultant – BCA Finance

Beranda Lowongan Kerja Lampung Field Account Consultant – BCA Finance

JagoKerja.com – BCA Finance (PT BCA Finance) adalah perusahaan pembiayaan yang merupakan anak usaha dari Bank Central Asia (BCA). Perusahaan ini fokus pada pembiayaan kendaraan bermotor, khususnya roda empat, baik baru maupun bekas, melalui produk-produk seperti CS Mobil Baru, CS Mobil Bekas, dan KKB


Deskripsi Pekerjaan :

  1. Mengingatkan, melakukan observasi, analisa, dan penagihan melalui telepon ataupun kunjungan langsung kepada konsumen yang pembayarannya melebihi tanggal jatuh tempo dengan tetap menjaga hubungan baik dengan konsumen.

Kualifikasi :

  1. Lulusan D3 / D4 / S1 semua jurusan dengan IPK minimal 2.5
  2. Wajib memiliki SIM C dan sepeda motor
  3. Menyukai pekerjaan lapangan dengan mobilitas tinggi
  4. Penempatan di BCA Finance Lampung (Diutamakan yang berdomisili di Lampung)

Keterangan & Catatan

Batas Akhir:
Tidak Ditentukan

Jenjang:
D3/S1

Waktu Kerja:
Full Time

Sumber Lowongan:
Klik Disini

Lokasi:

Lampung

Pengalaman :

Experience

Website Resmi:

bcafinance.co.id

Kunjungi Instagram Kami :

@lokerjakarta.info1, @lokerlampung.info_, @loker.tanggerang.info_


Bagikan Informasi ini: